ANALISIS KELUARGA BROKEN HOME PADA PERKEMBANGAN BAHASA ANAK

Isi Artikel Utama

Niam Rohmatullah

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menambah pengetahuan atau informasi dan sekaligus sebagai contoh tentang bagaimana pengalaman komunikasi anak broken home dengan lingkungannya dalam bentuk konsep diri dengan mengalisisis keluarga broken home pada bahasa anak. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif, yaitu sebuah metode yang lebih cenderung menggunakan analisis. Subjek penelitian dalam penelitian ini dilakukan pada seorang anak broken home. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini berupa angket dan wawancara. Akhirnya dapat disimpulkan bahwa Dalam hasil penelitian terhadap salah satu anak broken home di wilayah Bogor, dapat ditemukan sikap anak yang dapat mengontrol emosional dan tata cara berbahasanya dengan baik

Rincian Artikel

Cara Mengutip
Rohmatullah, N. (2018). ANALISIS KELUARGA BROKEN HOME PADA PERKEMBANGAN BAHASA ANAK. Al-Mubin; Jurnal Ilmiah Islam, 1(1), 23-29. https://doi.org/10.51192/almubin.v1i1.84
Bagian
Articles

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama